Rabu, 17 Desember 2008

pendidikan dalam keperawatan( gbpp dan SAP)

GARI BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN

LUKA BAKAR

Mata sajian / mata kuliah : Luka Bakar

Waktu : 3 jpl@45 menit

Deskripsi singkat : Mata kuliah ini membahas tentang luka bakar meliputi definisi , patofisiologi , klasifikasi luka bakar , komplikasi luka bakar dan asuhan keperawatan luka bakar

Tujuan pembelajaran : Setelah selesai mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan dapat memahami tentang luka bakar

No

Tujuan pembelajaran khusus

Pokok bahasan

Sub pokok bahasan

Metode

Alat bantu

Estimasi waktu

Sumber kepustakaan

1


2

.


3


4.


5.

Setelah selesai mengikuti pembelajaran mata kuliah ini mahasiswa dapat mampu

Menjelaskan definisi luka bakar

Menjelaskan patofisiologi luka bakar

Menjelaskan kalsifikasi luka bakar

Menjelaskan komplikasi luka bakar

Mampu membuat Asuhan Keperawatan pada klien luka bakar

Definisi luka bakar

Patofisiologi luka baka

Klasifikasi luka bakar

Komplikasi luka bakar

Asuhan keperawatan luka bakar

1.1 pengertian luka

1.2 pengertian luka bakar

2.1WOC luka bakar

2.2 Syok hipovolemik

2.3 Manifestasi sistemik tubuh terhadap kondisi luka bakar

2.3.1 respon karddiovaskuler

2.3.2 respon renalis

2.3.3 respon imunologi

3.1 klasifikasi luka bakar berdasarkan penyebabnya

3.1.1 luka bakar termal

3.1.2 luka bakar kimia

3.1.3 luka bakar listrik

3.1.4 luka bakar radiasi

3.2 klasifikasi luka bakar dalam berbagai kedalaman

3.2.1 luka bakar derajat I

3.2.2 luka bakar derajat II

3.2.3 luka bakar derajat III

3.3 klasifikasi berdasarkan tingkat keseriusan nya

3.3.1 luka bakar mayor

3.3.2 luka bakar moderat ( tak terkomplikasi )

3.3.3 luka bakar minor

4.1 gagal nafas akut

4.2 syok sirkulasi

4.3 gagal ginjal akut

4.4 sindrom kompartemen

4.5 ileus paralitik

4.6 tukak curling

5.1 pengkajian pada klien luka bakar

5.2 Diagnosa pada klien luka bakar

5.3 Intervensi keperawatan klien luka bakar

5.4 Implementasi keperawatan pada klien luka bakar

5.5 Evaluasi pada klien luka bakar

CTJ

CTJ

CTJ

CTJ

CTJ

Infokus

Note book

Model

Infokus

Note book

Infokus

Note book

Model

Infokus

Note book

Infokus

Note book

10 menit

35 menit

15 menit

15 menit

45 menit

1. Doengoes , E.M . 2000 . Rencana Asuhan Keperawatan . Jakarta : EGC

2. Gayton . 1997 . Fisiologi Kedokteran . Jakarta : EGC

3. Hudak dan Gallo . 1996 . Keperawan kritis pendekatan holistik volume II edisi VI .Jakarta : EGC

4. Jan , tanbayong . 2000 . patofisiologi untuk keperawatan . Jakatra : EGC

5. Smeltzer Suzanne . 2002 . Keperawatan medical bedah volume III .Jakarta : EGC


SATUAN ACARA PEMBELAJARAN

KLASIFIKASI LUKA BAKAR

Judul mata sajian / mata kuliah : Klasifikasi Luka Bakar

Waktu pertemuan : 15 menit ( pertemuan ke III )

Tujuan pembelajaran umum ( TPU ) : setelah selesai mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menggunakan sistem klasifikasi luka bakar dalam membuat asuhan keperawtan pada klien luka bakar

Pokok bahasa : ( 3.1 ) klasifikasi luka bakar berdasarkan penyebabnya. ( 3.2 ) klasifikasi luka bakar dalam berbagai kedalaman . ( 3.3 ) klasifikasi berdasarkan tingkat keseriusan nya.

Sub pokok bahasan : ( 3.1.1 ) luka bakar termal . ( 3.1.2 )luka bakar kimia . ( 3.1.3 ) luka bakar listrik . ( 3.1.4 ) luka bakar radiasi. ( 3.2.1 ) luka bakar derajat I . ( 3.2.2 ) luka bakar derajat II . ( 3.2.3 ) luka bakar derajat III . ( 3.31 ) luka bakar mayor . ( 3.3.2 ) luka bakar moderat ( tak terkomplikasi ) . ( 3.3.3 ) luka bakar minor.

Kegiatan pembelajaran

No

Tahap pembelajaran

Kegiatan fasilitator

Kegiatan peserta

Metoda pembelajaran

Waktu

Alat bantu

1.

Pendahuluan

1.1. penyampaian salam

1.2. menjelaskan sub pokok bahasan yang akan di bahas

1.3. memberi kesempatan bertanya

Memperhatikan , menjawab salam ,bertanya

CTJ

2 menit

Noot book

2.

Penyajian pokok bahasan

2.1 menjelaskan klasifikasi luka bakar berdasarkan penyebabnya

2.1.1 luka bakar termal

2.1.2 luka luka bakar kimia

2.1.3 luka bakar listrik

2.1.4 luka bakar radiasi

2.2 menjelaskan klasifikasi luka bakar dalam berbagai kedalaman

2.2.1 luka bakar derajat I

2.2.2 luka bakar derajat II

2.2.3 luka bakar derajat III

2.3 menjelaskan klasifikasi luka bakar berdasarkan tingkat keseriusannya

2.3.1 luka bakar mayor

2.3.2 luka bakar moderat ( tak terkomplikasi )

2.3.3 luka bakar minor

Memperhatikan,bertanya ,mencatat

CTJ

10 menit

Infokus

Noot book

Media

3.

Penutup pembelajaran

3.1 memberikan kesimpulan pembelajaran

3.2 memberikan evaluasi pembelajaran

3.3 menutup pertemuan

Mendengar ,mencatat ,menjawab pertantaan ,menjawab salam

CTJ

3 menit

Kriteria Evaluasi Pembelajaran

  1. evaluasi struktur
    1. 100% mahasiswa dapat mengikuti pembelajaran
    2. tempat dan alat tersedia sesuai perencanaan
    3. peran dan tugas penyaji sesuai perencanaan
  2. evaluasi proses
    1. pelaksanaan sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan
    2. mahasiswa mengikuti prosees pembelajaran dari awal sampai akhir
    3. mahasiswa berperaan aktif selama proses pembelajaran
  3. evaluasi hasil
    1. minimal 60 % mahasiswa dapat mengikuti proses pembelajaran dan dapat menjelaskan klasifikasi luka bakar berdasarkan penyebabnya
    2. minimal 60% mahasiswa dapat mengikuti proses pembelajaran dan dapat menjelaskan 2 dari 3 klasifikasi luka bakar berdasarkan kedalama
    3. minimal 60% mahasiswa dapat mengikuti proses pembelajaran dan dapat menyebutkan klasifikasi luka bakar berdasarkan tingkat keseriusannya

Referensi

1. Doengoes , E.M . 2000 . Rencana Asuhan Keperawatan . Jakarta : EGC

2. Gayton . 1997 . Fisiologi Kedokteran . Jakarta : EGC

3. Hudak dan Gallo . 1996 . Keperawan kritis pendekatan holistik volume II edisi VI .Jakarta : EGC

4. Jan , tanbayong . 2000 . patofisiologi untuk keperawatan . Jakatra : EGC

5. Smeltzer Suzanne . 2002 . Keperawatan medical bedah volume III .Jakarta : EGC

KLASIFIKASI LUKA BAKAR

Cedera luka bakar digambarkan dengan kedalaman ,penyebab dan tongkat keseriusannya .Perawat harus mempunyai pengetahuan tentang struktur dan fungsi dasar kulit untuk mengerti klasifikasi luka bakar

Kulit adalah organ tubuh yang paling luas da kulit melakukan beberapa fungsi yang kompleks

Kulit adalah pertahanan baris pertama dari tubuh terhadap serangan mikroorganisme dan radiasi lingkungan . kulit mencegah hilangnya cairan tubuh , mengendalikan suhu tubuh , berfungsi sebagai organ ekskretori dan sensori ,menghasilkan vitamin D dan mempengaruhi citra tubuh.

Klasifikasi luka

  1. berdasarkan penyebabnya
    1. luka bakar termal

agen pencedera dapat berupa api , air panas , kontak dengan objek panas

    1. lukabaakar kimia

agen pencedera adalah bahan – bahan kimia

    1. luka bakar listrik

disebabkan oleh aliran listrik yang menghantarkan panas dalam proporsi besar

    1. luka bakar radiasi
  1. berdasarkan kedalamanya
    1. luka bakar derajat I

melibatkan hanya epidermis,luka tanpak merah muda terang sampai merah dengan edema minimal dan tidak lepuh ,kulit keringdan hangat

penyebab umum adalah sinar matahari,dengan gejala nyeri yang dapat diredakan bila didinginkan .perjalanan penyembuhan dengan kesembuhan lengkap dalam waktu 1 minggu atau 5 hari

    1. luka bakar derajat II

Ø luka bakar derajat II dangkal

melibatkan epidermis dan dermis dimana luka tampak merah muda sampai pucat dengan edema sedang dan lepuh,penyebabnya secara umum adalah cahaya ,cairan panas.gejala yang sering terjadi yaiti nyeri hiperestetik dengan perjalanan penyembuhannya sponyan dalam waktu 10 – 14 hari

Ø luka bakar derajat II dalam

melibatkan seluruh dermis , lapisan rambut ,epidermal dimana luka tampak bervariasi dari putih , merah buah seri .penyebabdari luka derajt II dalam ini adalah terkena benda padat panas atau kebakaran.gejala yang tampak adalah sensitif terhadap tekanan perjalanan penyembuhan nya lebih lama dan biasanya lebih dari sebulan

    1. luka bakar derajat III

kerusakan meliputi seluruh dermis ,dan lapisan yang lebih dalam luka gosong dan kulit retak dengan bagian lemak yang tampak dan edema .penyebab umum dari luka bakar derajat III ini adalah kebakaran yanag hebat baik karena listrik api ,cairan kimia dll yang akan menimbulkan syok berat . perjalanan kesembuhan dari luka bakar derajat III ini yaitu diperlukannya pencakokan karen ahilangnya fungsi kulit

  1. berdasarkan tingkat keseriusannya
    1. luka bakar mayor

Ø cedera luka bakar derajat II dengan luas permukaan tubuh ( LPTT ) > 25% pada dewasa dan > 20% pada anak – anak

Ø cedera luka bakar derajat III dengan LPTT 10%

Ø luka mengenai tangan , wajah ,mata , telinga , kaki ,perineum

Ø cedera inhalasi

Ø cedera sengatan listrik

    1. luka bakar moderat

Ø luka bakar derajat II dengan LPTT <>

Ø luka bakar derajat III dengan LPTT <>

    1. luka bakar minor

Ø luka bakar derajat II dengan LPTT <>

Ø luka bakar derajat III dengan LPTT <>

Ø ditangani diruangan gawat darurat dan diikuti dengan berobat jalan

Ø harus diperhatikan setiap 48 jam sampai resiko infeksi menurun

Ø penyebuhan luka sambil berobat jalan

DAFTAR PUSTAKA

Doengoes , E.M . 2000 . Rencana Asuhan Keperawatan . Jakarta : EGC

Gayton . 1997 . Fisiologi Kedokteran . Jakarta : EGC

Hudak dan Gallo . 1996 . Keperawan kritis pendekatan holistik volume II edisi VI .Jakarta : EGC

Jan , tanbayong . 2000 . patofisiologi untuk keperawatan . Jakatra : EGC

Smeltzer Suzanne . 2002 . Keperawatan medical bedah volume III .Jakarta : EGC

Tidak ada komentar: